Kapolres Sumenep AKBP Fadilah : Rudal Diduga Milik Rusia. Ada Tanda Tulisan

Kapolres Sumenep AKBP Fadilah : Rudal Diduga Milik Rusia. Ada Tanda Tulisan
Kapolres Sumenep AKBP Fadilah : Rudal Diduga Milik Rusia. Ada Tanda Tulisan

SUMENEP – Rudal yang ditemukan oleh warga Dusun Pajangan Kepulauan Sepudi Sumenep beberapa waktu lalu, diduga kuat milik Negara Rusia. Hal itu disampaikan oleh Kapolres Sumenep selepas menghadiri pemusnahan ratusan ribu linting rokok ilegal di kantor Bea Cukai Sumenep.

“Dugaannya milik Rusia. Di lambungnya ada bahasa mirip negara itu” ungkap AKBP Fadillah Zulkarnaen, Kapolres Sumenep, rabu, 16/05/2018.

Rudal dengan panjang 4,8 meter tersebut, sambung Fadillah, sempat diamankan oleh aparat. Namun kini sudah diledakkan oleh angkatan laut.

Kapolres Sumenep AKBP Fadilah : Rudal Diduga Milik Rusia. Ada Tanda Tulisan
Kapolres Sumenep AKBP Fadilah : Rudal Diduga Milik Rusia. Ada Tanda Tulisan

Orang nomor satu di jajaran kepolisian Kabupaten Sumenep ini tidak memberikan penjelasan lebih detail terkait peledakan rudal tersebut.