Di penghujung arahannya, Gus Qowim berpesan agar seluruh calon haji dari Kota Kediri menjaga nama baik daerahnya selama di Tanah Suci.
“Tunjukkan bahwa jemaah dari Kediri adalah jemaah yang tertib, berakhlak, dan saling menolong. Pulang nanti, jadilah pribadi yang lebih lembut, bijak, dan peduli pada sesama,” pungkasnya. (*)