Beberapa momen saat ziarah di Madinah mewarnai Medsos Balubaid dengan menampilkan beberapa peristiwa sangat bermanfaat. “Untuk sampean sampean para jamaah, kita insyaAllah akan memberikan yang terbaik. Dan itu memang cita cita kami setiap mengantar jamaah, terutama dalam hal ibadahnya,” kata Emir Ustad Ahmad, CEO Balubaid, yang menjadi imam sholat jama’ qosor Maghrib-Isyak di Masjidil Haram, sebelum thowaf.
Proses pemanfaatan digital ini berlanjut dalam sejumlah kegiatan ibadah, inilah serba serbi jaman modern dengan kecanggihan teknologi digital. (Djoko Tetuko/bersambung)