Satgas Donor Plasma Konvalesen Polres Mojokerto Gencar Lakukan Sosialisasi

Satgas Donor Plasma Konvalesen Polres Mojokerto Gencar Lakukan Sosialisasi
Satgas Donor Plasma Konvalesen bentukan Polres Mojokerto, siap melakuan gerakan cepat. (foto/wartatransparansi/gia)

“Prioritas penerima plasma konvalensen adalah pasien gejala berat dan pasien yang sangat membutuhkan. Karena survey yang telah kita lakukan bersama di Jakarta dan kota besar lainnya plasma konvalensen sangat efektif untuk menyembuhkan pasien postif covid-19, ujar Kapolres Mojokerto.

Dijelaskan, untuk tahap pertama pada hari ini ada 50 orang yang telah sembuh dari covid-19 mendonorkan darahnya yang nantinya akan diproses untuk pendonoran plasma darahnya. “Untuk tahap kedua, akan kita siapkan posko lagi nanti dengan bekerjasama sama dengan PMI. Demikian juga seterusnya.

Mekanismenya pendonor plasma ini akan kita cocokkan datanya di Dinas Kesehatan dan diuji di Sidoarjo. Jika memenuhi syarat baru kita donorkan plasma konvalesennya. Mari kita sama-sama membantu sedikit plasma darah kita untuk menyelamatkan nyawa orang lain,” tutup Kapolres Mojokerto. (gia)