Pasar Rakyat Sidoharjo Lamongan Segera Beroperasi

Pasar Rakyat Sidoharjo Lamongan Segera Beroperasi
Pasar Rakyat Sidoharjo Lamongan Segera Beroperasi

“Dan kita sudah mengajukan penyerahan itu ke pemerintah pusat melalui kementerian terkait mengingat proses pembangunannya sudah selesai. Ini semua untuk keberlangsungan arus perekonomian di Lamongan,” imbuh Zamroni.

Sementara itu tanggapan beberapa warga sekitar menyambut senang jika benar pasar rakyat Sidoarjo tersebut segera dioperasionalkan.

“Ya alhamdulillah kalau bisa segera dioperasionalkan biar bisa segera ditempati jual beli dan biar tidak mangkrak seperti itu. Masak belum diresmikan kondisinya terlihat kumuh tidak terawat” ujar Sholikin (bis)