Sebab meskipun Spanyol dan Portugal sama-sama meraih lima poin, sama-sama memiliki selisih gol surplus satu poin, namun Tim Matador lebih unggul dalam urusan mencetak lebih banyak gol di fase penyisihan grup yakni enam, ketimbang Portugal hanya lima.
Berkat hasil itu pula, lawan kedua negara di putaran 16 besar telah ditentukan, Spanyol akan dijamu tuan rumah Rusia selaku peringkat kedua Grup A, sedangkan Portugal bertemu dengan jawara Grup A Uruguay. (nov)
Klasemen akhir Grup B
TIM Main Selisih Gol Nilai
Spanyol 3 6 – 5 5
Portugal 3 5 – 4 5
Iran 3 2 – 2 4
Maroko 3 2 – 4 1