Sunaryo Tewas di Sambar Petir

Sunaryo Tewas di Sambar Petir

“Sekitar pukul 13.00 Wib, korban tersambar petir,” Terangnya.

Dalam kejadian nahas itu, masih dalam kata Mukit, teman korban langsung lari kepinggir pantai untuk mencari perlindungan dan bantuan kepada warga sekitar untuk menolong korban yang dalam keadaan meninggal dunia tersebut.

“Korban langsung dibawa dan diantar dengan menggunakan ambulance RSI Kalianget menuju rumah duka untuk dikebumikan,” Ungkapnya (fidz).